![]() |
Bill Gates menyebut kemungkinan pandemi alami terjadi dalam empat tahun mendatang sebesar 10-15%. Foto: DW (News) |
Founder Microsoft Bill Gates menyebut kemungkinan pandemi alami terjadi dalam empat tahun mendatang sebesar 10-15%. Masyarakat pun dinilainya belum siap menghadapinya.
Bill Gates dikenal peduli dengan berbagai isu kesehatan dan masyarakat dengan yayasan yang dia dirikan sendiri Gates Foundation. Yayasannya juga terlibat dalam riset terkait pandemi 2019, yakni COVID-19.