Planet Tetangga Bumi Ternyata Dipenuhi Berlian. Foto: NASA |
Ilmuwan menciptakan sebuah simulasi yang hasilnya menunjukkan bahwa salah satu planet tetangga Bumi, Merkurius, memiliki lapisan berlian setebal 14 km bersembunyi jauh di bawah permukaannya.
Meski demikian, tidak ada peluang untuk menambang berlian ini. Bagaimanapun, temuan ini mungkin dapat menjelaskan beberapa misteri terbesar di planet ini.