![]() |
Seorang ilmuwan NASA telah memprediksi lokasi tepatnya mana asteroid 2024 YR4 akan menghantam. Foto: BBC Magazine |
Prediksi mengerikan asteroid 2024 YR4 'penghancur kota' (city destroying) akan meluncur menuju Bumi telah membuat badan antariksa dunia membunyikan alarm waspada. Seorang ilmuwan NASA bahkan telah memprediksi lokasi tepatnya mana asteroid 2024 YR4 akan menghantam.
David Rankin, seorang insinyur di Catalina Sky Survey Project yang didanai NASA, telah membuat sketsa 'koridor risiko' menurut lintasan asteroid saat ini.