Hagia Sophia

02 April 2023

Ini Sebaran Kasus COVID-19 di Indonesia pada 1 April 2023

Tes COVID-19 (Foto: Rifkianto Nugroho)

Indonesia mencatatkan 486 kasus baru COVID-19, Sabtu (1/4/2023). DKI mencatatkan 219 kasus baru, disusul Jawa Barat dengan 118 kasus baru.

Detail penambahan kasus adalah sebagai berikut:
  • Kasus positif bertambah 486 kasus menjadi 6.746.960
  • Kasus sembuh bertambah 299 kasus menjadi 6.580.527
  • Kasus meninggal bertambah 3 kasus menjadi 161.023
Sementara itu jumlah kasus aktif tercatat sebanyak 5.410, jumlah spesimen yang diperiksa sebanyak 13.802, dan suspek yang diamati sebanyak 1.026 kasus.

Sebaran 486 kasus baru COVID-19 adalah sebagai berikut:
  • DKI 219
  • Jawa Barat 118
  • Banten 45
  • Jawa Timur 43
  • Jawa Tengah 19
  • DI Yogyakarta 14
  • Bali 6
  • Kalimantan Barat 5
  • Kalimantan Tengah 3
  • Sumatera Utara 2
  • Lampung 2
  • Kalimantan Timur 2
  • Jambi 1
  • Bangka Belitung 1
  • NTT 1
  • Kalimantan Selatan 1
  • Kalimantan Utara 1
  • Sulawesi Utara 1
  • Sulawesi Selatan 1
  • Papua Barat 1






















Artikel ini telah tayang di health.detik.com dengan judul "Sebaran 486 Kasus Baru COVID-19 RI 1 April, DKI Sumbang 219 Kasus"